Pages

Latte Art



          Latte art adalah sebuah seni menggambarkan suatu pola diatas kopi yang terdapat foam. Disisni adalah keahlian barista dalam mengolak-elokkan tekstur foam di atas kopi yang bercampur dengan bubuk coklat sehingga
terciptalah lukisan yang menarik.
       
 Di Amerika Serikat Latte Art mulai populer berkat David Schomer, pemilik cafe espresso Vivace yang mengembangkan microfoam. Kemudian, mikrofofam tersebut digunakan untuk membentuk gambar pada kopi. sehingga David dijuluki sebagi bapak Latte Art.
          Tips - tips membuat Latte Art :

  • Latte atau susu yang digunakn haruslah panas sehingga saat tertuang dalam cangkir akan memunculkan foam atau busanya.
  • Teko atau tempat latte yang berbahan stainless steel dan memiliki ujung yang lancip, dapat mempermudah menuangkan latte, sehingga saat latte dituangkan tidak berantakan.
  • Dalam membentuk gambar pada foamnya maka harus digunakan stik kecil / tusuk gigi / stik khusus berbahan metal, agar mempermudah membentuk gambar.
Teknik membuat Katte Art :
  1.  Free Pour Latte Art : Teknik ini hanya memanipulasi jatuhnya latte ke dalam kopi. jadi awalnya latte akan dituang ke sisi cangkir yang lama kelamaan menuju ujung cangkir lainnya, bentuknya yang mengkerucut langsung ditarik kembali ke titik awal. cara ini paling sederhana karna tidak membutuhkan stick untuk melukis.
  2.  Etching : tenik ini dilakukan dengan melukis pada foam. pertama-tama latte dituang ke dalam kopi, lalu setelah penuh taburkan bubuk coklat dengan berpola. untuk menyempurnakannya digunakan stick. pada teknik ini saat menggunakan stick harus satu arah, karna bila dua arah dapat merusak gambarnya.